Sebenarnya tujuan dari menghilangkan cell yang tidak terpakai adalah supaya membatasi wilayah kerja supaya tidak membingungkan user. Dan ternyata terbukti orang lain yang memakai pun merasa senang karena tampilannya tidak terlalu luas sehingga mudah untuk mengerjakannya.
Misal data yang kita buat ada di sel A1:I20. Maka kita akan menyembunyikan kolom J sampai XFD serta baris 21 sampai baris 1.048.576.
Cara menyembunyikan atau menghilangkan cell sangat gampang yaitu:
- Blok Kolom J, lalu tekan Ctrl+Shift+-> (panah ke kanan) di keyboard. Perintah ini untuk memblok kolom J sampai XFD. Lalu klik kanan, pilih Hide, untuk menghilangkan cell yang di blok tadi.
- Blok Baris 21, lalu tekan Ctrl+Shift+Panah_Bawah. Perintah ini untuk memblok baris 21 sampai akhir baris. Lalu klik kanan, pilih Hide, untuk menghilangkan cell yang di blok itu.
Note:
Untuk menampilkannya kembali, Klik Ctrl+A, untuk memblok seluruh sel, Klik kanan di bagian kolom, pilih Unhide. Klik kanan di baris, pilih Unhide.
terimakasih ats ilmunya
ReplyDeleteterima kasih ... GBu
ReplyDeleteTrik yang sangat aku cari. Terima Kasih.
ReplyDeleteMATUR SUWUN
ReplyDeleteSubhanalloh
ReplyDeletemin, mau tanya ini, kalau misal copas dari excel ke word ini nanti formatnya sama y?
ReplyDeleteThanks
ReplyDeleteklo posisi cell yg akan disembunyikan ada di tengah ... bagaimana caranya?
ReplyDeletealhamdulillah suadah saya coba yg menyembunyikan cell di tengah dan bisa, terima kasih
ReplyDeleteThank you mas
ReplyDelete